Rental Reborn Bandung 12 Jam Murah Terlengkap

Jika Anda membutuhkan mobil Toyota Reborn rental untuk digunakan selama 12 jam di Bandung, Anda bisa mengunjungi rental Reborn Bandung 12 jam untuk melakukan pemesanan dan mendapatkan penawaran harga terbaik.

Apa Saja yang Anda Dapatkan dengan Sewa Mobil Toyota Reborn?

Apa-Saja-yang-Anda-Dapatkan-dengan-Sewa-Mobil-Toyota-Reborn Rental Reborn Bandung 12 Jam Murah Terlengkap

Dengan menyewa mobil Toyota Reborn, Anda akan mendapatkan fasilitas berikut:

Untuk Anda yang bepergian sampai dengan 7 orang, Toyota Reborn menawarkan sampai 7 kursi penumpang. Memberi Anda ruang yang lebih luas dan lega sehingga bisa duduk nyaman sepanjang perjalanan.

Sewa mobil Toyota Reborn juga menyediakan wifi gratis untuk memenuhi kebutuhan internet Anda ketika dalam perjalanan. Jadi, Anda tidak perlu khawatir jika kehabisan paket data.

Dengan sewa mobil per jam Bandung, Anda bisa tetap diam ditempat Anda dan menunggu mobil yang Anda sewa datang untuk mengantar ke tempat tujuan.

Karena biasanya, jasa sewa mobil menyediakan layanan penjemputan dan pengantaran ke bandara, hotel, dan berbagai tempat lainnya.

Di Mana Rental Mobil Reborn Bandung Terbaik untuk 12 Jam?

Di-Mana-Rental-Mobil-Reborn-Bandung-Terbaik-untuk-12-Jam Rental Reborn Bandung 12 Jam Murah Terlengkap

Kami adalah jasa rental mobil terdepan di Kota Bandung yang menawarkan layanan sewa untuk banyak macam kebutuhan perjalanan Anda. Sudah berpengalaman lebih dari 30 tahun dalam layanan sewa mobil.

Supaya yakin bahwa kami siap memberikan layanan terbaik di berbagai kesempatan perjalanan Anda, berikut kelebihan rental mobil Bandung kami untuk Anda pertimbangkan:

1. Layanan Cepat 24 Jam

Rental mobil kami menyediakan layanan sewa mobil Reborn 12 jam di Kota Bandung. Memberikan 24 jam pelayanan staf dan sopir yang siap menyambut Anda dengan ramah.

Bahkan jika Anda kesulitan menggunakan mobil jenis apa, dengan menghubungi kami, kami akan membantu memilih mobil yang tepat untuk perjalanan Anda.

2. Profesional dan Berpengalaman

Rental murah Bandung kami bekerja secara profesional dan selalu memilih driver yang sudah berpengalaman. Untuk itu Anda bisa lebih tenang ketika menggunakan jasa kami.

Karena pengemudi kami memahami rute dengan baik serta mampu mengemudi dengan aman. Keselamatan dan ketepatan waktu selalu menjadi hal yang sangat kami perhatikan untuk mempertahankan kepercayaan pelanggan.

3. Menyediakan Banyak Jenis Mobil

Mungkin Anda mencari sewa mobil untuk liburan atau perjalanan bisnis, layanan kami sesuai untuk banyak kebutuhan Anda.

Bahkan jika Anda membutuhkan mobil yang lebih besar atau hanya untuk satu atau dua orang, banyak pilihan tersedia untuk Anda.

4. Mobil dalam Kondisi Prima

Layanan terbaik juga kami tunjukkan melalui mobil yang kami sewakan. Karena kami selalu memastikan bahwa mobil dalam keadaan aman bahkan jika sewaktu-waktu harus melakukan perjalanan yang cukup jauh.

5. Harga Bersaing dan Transparan

Harga jelas menjadi hal yang paling penting untuk dipertimbangkan, tidak terkecuali ketika memilih sewa mobil. Untuk itu sebagai rental murah di Kota Bandung, kami menawarkan harga yang cukup bersahabat.

Meski demikian kami tetap mengutamakan mobil berkualitas dengan harga rental mobil 12 jam yang lebih hemat dibandingkan sewa per jam. Tarif yang Anda bayarkan biasanya juga bervariasi tergantung lama sewa dan jenis mobil.

Untuk itu Anda bisa mepertimbangkan kami sebagai penyedia layanan persewaan mobil terbaik di Bandung. Menawarkan harga terbaik dengan banyak pilihan kendaraan yang ideal untuk berbagai kebutuhan.

Syarat dan Ketentuan Sewa Mobil Reborn Bandung 12 Jam

Syarat-dan-Ketentuan-Sewa-Mobil-Reborn-Bandung-12-Jam Rental Reborn Bandung 12 Jam Murah Terlengkap

Kami menawarkan car rental Bandung with driver yang memiliki ketentuan sebagai berikut:

1. Layanan Sewa

Harga rental mobil 12 jam sudah termasuk layanan sewa 12 jam dalam kota serta BBM dan driver. Biaya yang harus dikeluarkan selain untuk 3 hal tersebut menjadi tanggung jawab penyewa.

2. Denda

Masa sewa sudah ditentukan dari awal, jadi jika ada keterlambatan pengembalian mobil, pelanggan akan dikenakan denda. Besarnya denda yang ditentukan bila terjadi kelebihan waktu yaitu sebesar 10% per jam dari total biaya sewa.

3. Tambahan Biaya

Rental akan memberikan tambahan biaya sewa jika Anda berniat menjelajahi Kota Lembang, Ciwidey, atau Padalarang. Tambahan biaya yang dikenakan yaitu sebesar Rp100.000.

4. Mengikuti Aturan Keselamatan dari Pengemudi

Memulai perjalanan sopir akan memberitahukan aturan keselamatan berkendara. Jadi, ikuti aturan keselamatan yang diinstruksikan oleh sopir demi kenyamanan dan keamanan bersama.

Contohnya seperti penggunaan sabuk pengaman dan tidak meminta sopir untuk terburu-buru.

Syarat dan ketentuan ada untuk memberikan Anda rasa aman dan nyaman selama berkendara bersama kami. Jadi buat detail perjalanan Anda dan hubungi kami untuk memudahkan reservasi dan penentuan harga.

Kami akan sangat senang menjadi bagian dalam perjalanan bisnis Anda. Untuk itu jadikan perjalanan Anda lebih istimewa dengan layanan unggulan kami.

Kunjungi situs resmi Dirgantara Car Rental sebagai rental Reborn Bandung 12 jam murah untuk melihat semua penawaran sewa kami. Supaya lebih mudah untuk menyewa mobil, Anda bisa langsung menghubungi kontak Whatsapp kami di sini.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Related Post

Rental Mobil 6 Jam Bandung

Buat Anda yang berencana akan ke Bandung dengan tujuan tertentu, dan masih binggung mendapatkan rental mobil 6 jam di

Continue Reading

Jasa Rental Mobil Bandung ke Lampung Drop Tepercaya

Perjalanan dari Bandung ke Lampung tentu akan sangat melelahkan. Pasalnya, Anda akan melewati titik-titik yang padat kendaraan dan sering

Continue Reading

Mau Gelar Event Kantor? Dirgantara Car Rental Pilihannya!

Setiap perusahaan dan kantor pastinya punya target-target serta agenda tertentu setiap tahunnya. Salah satu hal yang sangat mungkin dilakukan

Continue Reading