5 Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Sewa Bus Bandung Luar Kota

Bus merupakan salah satu moda transportasi yang sering digunakan rombongan saat perjalanan jauh. Begitu pula ketika hendak ke luar kota biasanya sewa bus Bandung luar kota menjadi solusi yang tepat.

Dengan sewa bus khususnya saat bepergian dalam rombongan akan mudah mengatur anggotanya. Memakai satu kendaraan terbilang praktis dan lebih hemat daripada harus membawa kendaraan sendiri-sendiri.

Biarpun begitu Anda harus mengingat beberapa poin di bawah ini sebelum sewa bus. Tujuannya agar selama perjalanan hingga ke tujuan aman dan nyaman seperti yang diharapkan.

Profil Penyedia Jasa

Sewa-bus-Bandung 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Sewa Bus Bandung Luar Kota

Untuk bisa mendapatkan penyedia jasa yang mampu bekerja secara profesional sebaiknya cari tahu dulu profil perusahaan tersebut. Perusahaan yang berkualitas pasti memiliki track record yang bagus.

Anda bisa memilih penyedia sewa bus ke Bandung dari Jakarta atau sebaliknya yang cukup terkenal. Umumnya perusahaan seperti ini telah memiliki pengalaman di bidangnya dan mempunyai sertifikasi terkait usaha dan kendaraan.

Perusahaan juga mudah untuk dihubungi dan memiliki informasi jelas meliputi layanan yang diberikan hingga bagaimana cara melakukan reservasi. Layanan customer service fast response dan ramah dalam melayani dan menjawab pertanyaan pelanggan.

Contohnya saja Dirgantara Car Rental yang berdiri sejak 1987 dengan dukungan layanan 24 jam/seminggu. Dirgantara Car Rental bisa menjemput langsung dari bandara, stasiun bahkan penginapan.

Setiap kendaraannya memiliki asuransi untuk jaminan keamanan dan kenyamanan ketika di perjalanan. Sewa bus Bandung Pangandaran, bus untuk perjalanan dinas perusahaan bahkan acara pernikahan bisa bekerja sama dengan Dirgantara Car Rental.

Spesifikasi Armada Bus

Sewa-Bus-Bandung-dalam-Kota 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Sewa Bus Bandung Luar Kota

Penyedia layanan sewa bus harus memberikan informasi terkait spesifikasi bus. Dari detail kendaraan ini Anda bisa mengetahui kapasitas bus tersebut. Selain itu Anda dapat pula memahami fitur apa saja yang tersedia pada bus tersebut.

Kapasitas bus harus mampu memuat jumlah penumpang rombongan. Misalnya saja sewa bus 30 seat Bandung untuk rombongan yang terdiri dari < 30 orang. Dirgantara Car Rental memiliki dua armada bus premium yakni Jetbus 2+ dan Jetbus 3+.

Keduanya memiliki kapasitas kursi 30-48 seat dengan tarif sewa mulai dari Rp3.750.000. Biaya sewa biasanya belum termasuk tol, tiket parkir maupun bensin. Jetbus 2+ dan 3+ telah terdukung AC sehingga selama perjalanan Anda nyaman dan sejuk meski berjam-jam di dalam bus.

Penyimpanan Barang

Penyimpanan-Barang 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Sewa Bus Bandung Luar Kota

Poin terakhir yang perlu Anda perhatikan ketika menyewa bus untuk perjalanan ke luar kota adalah kapasitas bagasinya. Umumnya rombongan membawa banyak barang termasuk konsumsi, koper ataupun tas ransel.

Armada bus yang Dirgantara Rental Car miliki menyediakan bagasi yang lapang di bawah kursi penumpang. Ada pula penyimpanan kabin tepat di atas kursi penumpang untuk meletakan tas ransel kecil.

Jarak antar kursinya cukup lapang sehingga kaki lebih leluasa. Interior bus rapi, bersih dan wangi. Protokol kesehatan selalu diterapkan sebelum bus Anda gunakan demi kehigienisan.

Fasilitas Keamanan & Keselamatan

Daftar-Harga-Sewa-Bus 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Sewa Bus Bandung Luar Kota

Selain mengetahui sewa bus luxury Bandung terkait spesifikasinya ketahui pula fasilitas keamanan dan keselamatan yang tersedia. Jika menyewa di Dirgantara Rental Car maka jaminan keamanan dan keselamatan sudah diterapkan sejak sebelum menyewa bus.

Anda bisa mendapatkan foto bus untuk melihat kondisi eksterior maupun interior kendaraan. Detail pengemudi juga akan Anda dapatkan 2 hari sebelum kedatangan. Anda juga bisa langsung mengobrol dengan supir sebelum kedatangan untuk mengetahui kecakapannya dalam menyetir.

Identitas kendaraan maupun supir juga akan ditampilkan dalam pemesanan. Setiap bus sebelum digunakan akan melewati pemeriksaan secara menyeluruh. Kondisi mesin bus selalu prima untuk menghindari resiko kecelakaan.

Apabila terjadi masalah yang di luar kendali seperti bencana alam maka Dirgantara akan memberikan solusi terbaik termasuk pula pengembalian uang penuh yang sudah dibayarkan.

Kemampuan Driver

Kemampuan-Driver 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Sewa Bus Bandung Luar Kota

Selain menjamin hak-hak konsumen, kemampuan driver juga bisa Anda andalkan. Seperti supir Dirgantara Car Rental yang memiliki minimal 5 tahun pengalaman menyetir. Supir memahami medan dan rute perjalanan sehingga selama perjalanan nyaman dan aman.

Driver mampu mengatasi jalanan berliku maupun menanjak. Supir juga melayani pelanggan dengan ramah dan sopan santun. Dari segi kemampuan menyetir terdukung pula dengan adanya surat izin mengemudi bus.

Untuk sewa bus Bandung ke luar kota, supir mampu memilih rute jalan paling efektif dan efisien. Apabila terjadi masalah teknis, supir mampu memberikan solusi yang tepat.

Dengan begitu penumpang merasa aman selama di perjalanan. Rombongan bisa sampai ke tujuan tanpa menyasar dan beristirahat sepanjang perjalanannya.

Jika Anda berminat untuk menyewa bus di Dirgantara Rental Car bisa langsung booking di website kami di sini atau Whatsapp ke nomor 081573002535. Anda bisa pula berkonsultasi terlebih dulu untuk mendapatkan kendaraan yang tepat.

Sewa bus Bandung luar kota percayakan saja kepada Dirgantara Rental Car. Armada busnya premium dengan driver berpengalaman.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Related Post

5 Alasan Memakai Jasa Rental Mobil Bandung ke Surabaya Drop

Jasa rental mobil Bandung ke Surabaya drop sering menjadi solusi transportasi aman dan nyaman. Dikatakan aman karena Anda tak

Continue Reading

9 Keuntungan Rental Mobil dengan Sopir di Bandung

Memilih sewa mobil plus sopir adalah solusi ideal untuk bepergian dengan nyaman baik di dalam maupun ke luar Kota

Continue Reading

Rental Mobil Bandung Timur untuk Turis Asing, Ini Tempatnya!

Bagi turis asing untuk traveling ke wilayah Bandung timur akan lebih baik dengan rental mobil. Keunggulan dari rental mobil

Continue Reading